NYANYIAN HATI
Oleh : Oesman Doblank
DUA PULUH
Saat meminta agar Mirna tidak mengulangi lagi
kekeliruannya, Marwan terpaksa mengatakannya dengan agak keras. Dia juga
mengingatkan agar isterinya tidak berakrab-akrab lagi dengan ibu-ibu, yang di
saat suami pergi ke kantor, malah memanfaatkan waktu luang untuk bergibah. Kekeliruan
semacam itu harus berakhir setelah Marwan mendapatkan Mirna tengah asyik
bersama ibu ibu di rumah orang lain
...